
Pengamat: Perceraian di Malaysia naik 43 persen tahun lalu karena lockdown COVID-19
Para pengacara kepada CNA mengatakan, para perempuan Muslim yang merasa tidak diperlakukan dengan baik dalam pernikahan poligami mungkin menganggap perceraian adalah jalan terbaik. Di Malaysia, poligami diperbolehkan bagi pemeluk agama Islam namun harus …